Welded Component Fitting
Welded component yaitu fitting yang disambung pada pipa dengan dengan cara di las (welding), sehingga sambungannya menjadi tetap dan tidak dapat dibuka. Fitting ini biasa digunakan pada main line pipe.
Fitting jenis ini terbagi lagi menjadi 2, yaitu:
a. Butt welded component
yaitu proses pengelasannya langsung pada butt dari pipa dan fitting.
b. Socket welded component
yaitu fitting yang disambung dengan cara memasukkan socket fitting pada pipa kemudian dilakukan pengelasan pada bagian fillet dari pertemuan antara pipa dan fitting.
Sources: linkedin.com
Read More :